Detail Cantuman Kembali

XML

TATA CARA PEMOTONGAN, PENYETORAN DAN PELAPORAN PAJAK PENGHASILAN (PPh) PASAL 23 ATAS JASA INSTALASI LISTRIK PADA CV. X


ii
ABSTRAK TATA CARA PEMOTONGAN, PENYETORAN DAN PELAPORAN PAJAK PENGHASILAN (PPh) PASAL 23 ATAS JASA INSTALASI LISTRIK PADA CV. X Oleh Ni Kadek Novi Indriyani Pajak Penghasilan (PPh) Pasal 23 merupakan Pajak Penghasilan yang dipotong berasal modal, penyerahan jasa, dan hadiah atau penghargaan selain yang dipotong Pajak Penghasilan (PPh) Pasal 21. Tujuan pembuatan laporan ini adalah untuk mengetahui bagaimana Tata Cara Pemotongan Pajak Penghasilan (PPh) Pasal 23 atas Jasa Instalasi Listrik, berapa tarif yang dikenakan ,dan bagaimana cara Penyetoran dan Pelaporan atas jasa tesebut. Metode yang digunakan dalam penulisan laporan ini adalah metode observasi atas data klien pada Tax Consultant Ramlan Tanjung, Sedangkan sumber data yang digunakan yaitu data primer yang diperoleh secara langsung dari Tax Consultant Ramlan Tanjung tentang penghasilan yang diperoleh atas Pajak Penghasilan Pasal 23 berupa Jasa Instalasi Listrik.Berdasarkan hasil yang didapat pada penulisan laporan yang telah dilakukan, maka dapat ditarik kesimpulan bahwa perhitungan Pajak Penghasilan Pasal 23 atas jasa instalasi listrik pada CV X yang merupakan klien Tax Consultan Ramlan Tanjung sesuai dengan peraturan Mentri Keuangan Nomer 141/PMK.03/2015 atas imbalan jasa yang dikenai Pajak Penghasilan Pasal 23.
NI KADEK NOVI INDRIYANI
NI KADEK NOVI INDRIYANI - Personal Name
03 Mei 2018
R 336 IND t
336
Tugas Akhir
Indonesia
Universitas Lampung
2018
Bandar Lampung
Tugas Akhir
Dr. Rindu Rika Gamayuni, S.E., M.Si
LOADING LIST...
LOADING LIST...